Ada banyak jalan yang bisa ditempuh untuk memperkaya kosa kata bahasa arab. Buku ini menghadirkan cerita seru dan lucu yang dikema dalam dua bahasa (Arab dan Indonesia)
Dongeng-dongeng dengan bahasa sunda
Buku ini memberikan tips-tips yang akan memberikan kemudahan kepada orangtua dan guru untuk dapat menyampaikan dongeng dengan baik.
Mendongeng adalah suatu cara yang efektif bagi orangtua dan guru dalam memberikan informasi kepada anak. Dongeng tidak saja menyenangkan, namun ternyata dapat menstimulasi, mengembangkan dan mengoptimalkan kecerdasan anak serta sangat mendukung dalam pembentukan karakteranak.
Dongeng nusantara dari Papua yang menceritakan tentang kisah gadis Yomngga dengan Ular Naga. Ada seekor naga yang menyukai gadis Yomngga yang menawan. Akan tetapi, gadis Yomngga ketakutan saat melihat ular naga tersebut. Dongeng nusantara ini diceritakan dengan menggunakan dua bahasa yaitu bahasa Indonesia dan bahasa Inggris serta diceritakan dalam bentuk rima.
Cerita atau dongeng yang baik sama dengan pendidikan yang baik. Cerita yang baik haruslah mengandung nilai-nilai moral, sepert : kejujuran, kesalehan, mencintai sesama makhluk Tuhan, sabar mensyukuri nikmat, ikhlas dalam beramal, rendah hati, pemaaf, tegas, berani karena benar dan nilai-nilai terpuji lain.