"Strategi Penyelesaian Masalah 1" merupakan bagian dari Seri Olimpiade Sains Matematika SD/MI yang ditulis oleh Yohanes Surya dan diterbitkan oleh PT Kandel pada tahun 2015. Buku ini memuat strategi dan tahapan pemecahan masalah matematika untuk siswa SD/MI, yang meliputi pemahaman soal, pembuatan strategi (seperti memeragakan, membuat daftar sistem…