Batik sudah lama menjadi ikon Indonesia, hal itu karena Indonesialah tempat kelahiran seni batik, meskipun salah satu negara tetangga terdekat mengklaim bahwa batik merupakan bagian dari budaya mereka, namun tetap secara historis batik tetap milik bangsa Indonesia. Buku “Sejarah Batik Indonesia” menyajikan perjalanan sejarah batik di Indonesia hingga ke mancanegara. Selain itu, disajikan pu…